Download terlengkap cara terbaikPenyebab mesin mobil pincang

Solusi cara terbaik dan terlengkapAkibat getaran yang tidak beraturan dari suatu komponen mekanik mesin.


Download aplikasi terbaruLihatlah menggunakan komputer, pc-desktop, laptop, maupun smartphone android. Saat ini ada 31 artikel Kategori Otomotif. Pemutakhiran versi update revisi ke : 121465.


gbrvid

Mencari penyebab mesin apabila keluar bunyi-bunyian yang aneh memang sulit, tapi jika teliti saat mesin mobil stasioner maka akan terdengar & terdeteksi darimana asal getaran yang tidak berarturan yang biasanya menyebabkan mesin mobil pincang. Akan sangat terasa saat anda berada didalam mobil dengan getaran yang tersendal-sendal.

Berikut 4 penyebab jika mesin mobil pincang :

  • 1. Penyebab pertama & paling banyak terjadi adalah spark plug / busi ada yang mati & sudah harus diganti.

  • 2. ISC Actuator Throtle Body / Selenoid pada mesin dekat filter udara kotor & sudah perlu diganti.

  • 3. Tabung knalpot manifold pada mobil terutama bagian paling depan ada yang rontok / keropos sehingga gas buang tidak lancar alias menyumbat.

  • 4. Pompa bensin (Fuel Pump) sudah terlalu kotor sehingga proses pengkabutan bensin tidak lancar akibatnya terasa getaran pincang pada mesin.

Jika anda mengalami 4 penyebab mesin mobil bergetar tidak semestinya alias pincang, maka SEGERA cek & perbaiki. Sebab jika tidak segera diperbaiki akan merembet kerusakannya ke komponen lain di mesin & itu dampaknya soal biaya mahal nantinya. Lebih baik sering cek & tuneup sebelum mesin mobil pincang daripada tidak pernah servis kelihatannya tidak apa-apa, tapi efeknya nanti dalam jangka panjang.

Baca juga efek jika mesin mobil pincang dengan getaran tak beraturan disini.