Download terlengkap cara terbaikCara memilih kartu grafis atau VGA Card

Solusi cara terbaik dan terlengkapSesuai dengan kebutuhan dan budget yang ada, sebab semakin besar kapasitas memory vga (VRAM) dan Bandwidth kapasitas BIT maka harga VGA semakin mahal.


Download aplikasi terbaruLihatlah menggunakan komputer, pc-desktop, laptop, maupun smartphone android. Saat ini ada 2 artikel Kategori VGA dan Monitor. Pemutakhiran versi update revisi ke : 5652.


Pengertian . Kebutuhan . Komponen . Jenis . GPU . VRAM . BIT . MultiPlier . OnBoard . OffBoard . Seri . VIVO . fan . laptop

Sebelum memilih vga card / kartu grafis pelajari dulu spesifikasinya terutama jenis interface pci express maupun agp dsb :

VGA Card (Video Graphics Array) / Kartu grafis merupakan salah satu komponen peripheral PC yang berfungsi menampilkan gambar ke layar Monitor baik jenis tabung CRT (Cathode Ray Tube) & LCD (Liquid Crystal Display). Penggunaan vga card tepat dengan motherboard PC, akan membuat PC bekerja dengan optimal, terutama aktivitas berhubungan dengan grafis.

Semakin besar memory vga & semakin lebar bendiwdth maka kinerja vga akan semakin cepat :

Untuk memilih VGA card paling utama adalah menentukan penggunanan untuk menyesuaikan vga dengan kebutuhannya :

  • bila menggunakan PC hanya untuk aktifitas Spreedsheet + Office, maka tidak perlu menggunakan kartu grafis pemilik spesifikasi memory (VRAM) & Bit yang tinggi, Cukup menggunakan vga yang standard / OnBoard sudah cukup untuk kebutuhannya sebab prioritas aktivitas dibukan pada kebutuhan grafis.

  • bila menggunakan PC untuk kebutuhan Grafis, seperti streaming, rendering, animasi, konversi handycam, render dvd, game/gaming, dll. Makamembutuhkan kartu grafis dengan GPU (Graphics Processor), VRAM (Video RAM), & Bit yang memadai, serta terutama adalah mendukung /Support & compatible FULL 3D Pixel Shader & Vertex Shader.

Bila menggunakan PC perhatikan gambar motherboard dibawah ini yang ada slot vga warna oranye :

Apa saja komponen unsur spesifikasi dalam VGA yang umum diketahui? Dalam VGA akan menempel beberapa spek & bagian serta komponen inti yang perlu dikenali seperti berikut :

1. Jenis Interface : PCI, AGP, PCI-E (PCI Express). Memilih Vga/kartu grafis tentu yang awal harus diketahui adalah jenis interfacenya, paling utama sesuaikan dengan jenis interface dalam motherboard apakah PCI/AGP/PCI-E.

2. Menentukan processor grafis vga. Untuk sekarang VGA off board paling banyak & dominan adalah GPU keluaran dari NVidia & Ati Raeon, memilih sesuai dengan kebutuhannya, sebab setiap GPU memiliki kemampuan streaming & clock berbeda-beda, Clock & Streaming ini paling mempengaruhi motions image, pergerakan gambar pada layar monitor, dalam ukuran Mhz / yang terbaru sekarang sudah mencapai ukuran Ghz.

3. Menentukan jenis memory vram & kapasitasnya. VGA card memiliki memory yang berfungsi sebagai Cache (Caching & Shadowing), yaitu tempat untuk memetakan & menyimpan koordinat gambar dalam gugus yang yang sangat kompleks, sebelum di proses oleh processor, Semakin baik jenis memory & semakin cepat FSB memory VGA maka proses streaming akan semakin cepat sebab akan sedikit proses interupsi. VGA Memory ada beberapa jenis : SDRAM, DDR (DDR1, DDR2, DDR3) & memory VGA memiliki ukuran kelipatan genap, mulai dari 2MB, 4MB, 8MB, 16MB, 32MB, 64MB, 128MB, 256MB, 512MB, 1024MB/1GB, 2048MB/2GB & seterusnya. Untuk Jenis memorinya pilihlah vga lebih baik sesuai dengan FSB motherboard.

4. Menentukan BIT / Bandwith. Bandwith merupakan kecepatan transfer data pada satuan waktu tertentu dalam satu medium, BIT dalam vga card paling berpengaruh dalam menghasilkan Streaming, Rendering 3D Garfis dalam ukuran pixel yang tinggi, Fiture utama paling dibutuhkan disini adalah PIXEL Shader & Vertex shader, Semakin tinggi BIT sebuah VGA maka kecepatan pemrosesan gambar akan semakin cepat dengan kualitas grafis 3D yang permanen & tidak patah-patah, terutama aplikasi - aplikasi yang membutuhkan compatibilitas pixel shader. BIT ini merupakan kombinasi FSB pada prosessor grafis & FSB memory kartu grafis.

5. Multiplier. Merupakan angka pengali antara FSB Gpu dengan Multiplier. Misal : PCI-E 4X, PCI-E8X, PCI-e16X, dst. Untuk menentukan multiplier ini juga ditentukan sesuai dengan Multiplier Interface grafis MotherBoard. Misalkan : Motherboard memiliki interface grafis dengan Multiplier 4X, memasang VGA Multiplier 4X dengan FSB GPU 200Mhz, Maka motherboard hanya akan bisa menghasilkan clock total 800Mhz (VGA Engine Clock), Multiplier pengali ini merupkan kemampuan Steping (Step by Step) kartu grafis ketika membutuhkan frekuensi tinggi ketika memproses aplikasi streameing 3D, jadi semakin tinggi Multiplier, maka kemampuan STEPING akan semakin cepat & Gambar dihasilkan akan semakin halus, sebab proses multi tasking step per stepnya sanya cepat, sehingga nyaris tidak akan terlihat INTERPUSI, sebab ukurannya sangat cepat.

OnBoard VGA adalah Kartu grafis yang terintegrasi langsung pada mainboard. Jenis vga ini sharing dengan memory RAM / dengan integrated memory mainboard. VGA Onboard memiliki keterbatasan sebab sifatnya non-replaceable. OffBoard VGA adalah Graphics card yang replaceable, artinya bisa add on / dibongkar pasang sesuai dengan kebutuhan yang dikehendaki pengguna. Card vga jenis ini lebih fleksible baik dalam penggunaan, konfigurasi & perawatannya. Sehingga perhatikan pemilihan & penentuan vga tepat agar meminimalisir faktor yang menyebabkan komputer lambat terutama jika menggunakan pc untuk design, programming, gaming maupun aplikasi hard class lainnya.

Memahami spesifikasi vga berdasarkan seri yang dikeluarkan vendor kartu grafis itu sendiri :

Bagaimana cara menerjemahkan Seri kartu grafis yang dikeluarkan oleh pabrikan tertentu?, Untuk menerjemahkan seri & type kartu grafis, disini akan dicontohkan sebagai berikut :

Misalkan menemukan/menjumpai VGA dengan spesifikasi (spek) : G-Cube Ati Radeon X600 PCI-Express 256MB DDR-2 / 128BIT / 4X, Maka cara menerjemahkannya :

  • Nama Produsen : G-Cube
  • GPU Vga : Ati radeon
  • Seri/Type : X600
  • Jenis Interface : PCI-Express.
  • Kapasitas Memory : 256 MB
  • Jenis Memory : DDR-2
  • Bandwith : 128 BIT
  • Multiplier : 4X

Contoh yang kedua, misalkan menemui VGA dengan spek : Gigabyte Ati-Radeon X9550 PCI-Express 512MB DDR-3 / 256BIT / 16X / ViVo / Ice Cool, Maka menerjemahkannya :

  • Nama Produsen : Gigabyte
  • GPU Vga : Ati radeon
  • Seri/Type : X9550
  • Jenis Interface : PCI-Express.
  • Kapasitas Memory : 256 MB
  • Jenis Memory : DDR-2
  • Bandwith : 128 BIT
  • Multiplier : 4X
Untuk kebutuhan streaming maupun game 4D pilih vga yang dual vivo supaya kartu grafis semakin fleksibel peruntukannya :

Vga Seri Vivo EditionsViVo compatible : Video In & Video Out (Vga pemilik fiture ini berarti memiliki fasilitas ganda, selain sebagai VGA, juga bisa sebagai Mixer/Tuner/Firewire Card yang fungsinya untuk me-render secara langsung Output media digital seperti HandyCam poin to poin (Usb to Usb) - Firewire to Firewire. tidak semua VGA memiliki fiture ini, hanya seri tertentu saja & biasanya dikeluarkan dalam versi Limit, sebab penggunaanya orang tertentu saja, terutama bagi yang membutuhkan spek grafis yang sangat kompleks & detail, Vga jenis ini juga memberikan output RCA & DVI untuk langsung dihubungkan ke TV / Televisi / LCD / Media portable lainnya, tanpa harus pakai Layar monitor, sehingga sangat flexible, VGA jenis ini biasanya sangat jauh lebih mahal.

Ice Cool Fan VGA : Vga ini memiliki sistem pendingan & HeatShink ICE Cool, Seperti system FREON pada lemari pendingin, sebab kinerjanya benar-benar pada BIT & Frekuensi tinggi sehingga lebih cepat panas & membutuhkan pendingin yang tidak standard.

Khusus untuk vga laptop maupun notebook serta portable PC lainnya pemilik mainboard terintegrasi all on-board (Micro ATX), VGA Pada laptop bentuknya sudah bukan card lagi, namun tidak menutup kemungkinan dengan teknologi dunia kartu grafis semakin berkembang, vga untuk laptop bisa migrasi seperti card fire wire.

ic chipset bridge vga untuk laptopUntuk sekarang vga laptop masih berbentuk IC Chipset bridge sejenis komponen terintegrasi berbentuk IC BGA Ball, Jadi jika ada yang tanya apa vga laptop ter upgrade? maka jawabannya untuk sekarang masih dibilang terbatas, artinya untuk end-user terbatas hanya pada upgrade pada RAM laptop untuk meningkatkan ruang / kapasitas Video Memory (VRAM) saja, Kalau untuk mengganti chipset vga pada laptop itu membutuhkan keahlian khusus untuk memasang / mengganti / replace maupun mengupgrade vga laptop ini & membutuhkan perlengkapan yang tidak sederhana seperti loop khusus, blower, ataupun smd rework & timah maupun tinol cair maupun dengan diameter terkecil skala milimeter, karena bentuk komponen belum PnP / replaceable seperti komponen lain. Sekalipun perlengkapan sudah canggih tetap membutuhkan jam terbang & pengalaman khusus karena memasang ic ini posisi tep kaki sudah terbalik dibawah fisik ic, apabila ic normal bisa langsung pasang / apabila replace-can/gantian maka biasanya harus reball, Butuh ketelitian pada nat, tata letak, kepekaan pemasangan antara IC yang sudah menempel dengan timah matang & masih mentah & butuh reblow, kalau suhu tidak compatible bisa trouble. Selain itu chipset vga laptop tidak tergonta ganti sesuka keinginan, karena harus menyesuaikan dengan type seri board & linearitas SouthBridge & NorthBridge. Vga yang bagus untuk laptop dari yang sudah-sudah & banyak yang menggunakan adalah keluaran dari NVidia & Ati Radeon, karena memang keduanya paling konsen pada bisang kartu grafis. Nah kalau untuk bridge maupun modul mainboard maupun komponen apa saja yang berbasis micro processor chipset Intel bisa jadi piliahan terbaik, karena terkenal paling stabil & linear untuk berbagai medan seperti grafis, programming, design, server, etc & berbagai kebutuhan sistem komputer terutama yang membutuhkan komputasi rumit & hard class. jika menginginkan lebih mantap bisa konfirmasikan maupun tanyakan bisa pada rekan, teman, sahabat, anda, teknisi / siapa saja yang dikenal & paling dipercaya memiliki kemampuan khusus & benar-benar praktisi dibidang chipset ini, sehingga referensi akan lebih mantap lagi.

ice cool vga card

Demikian ulasan mengenai teknik sederhana memilih & menentukan kartu grafis dengan memahami seri & spek sesuai kebutuhan komputer, semoga referensi singkat & sederhana ini bermanfaat. karena pemilihan vga tepat dengan interface mb yang dipakai mengurangi dampak PC lebih cepat panas, karena vga ini tertanam dalam bridge MB yang menjadi lalu lintas data ke processor. Pemilihan VGA tepat sesuai dengan interface MB juga meminimalisir kerusakan vga dengan gambar patah-patah maupun tampilan layar monitor CRT maupun LCD cepat mengeluarkan blur / bahkan terlihat bintik pecah (DOT Pitch). Terima Kasih atas Kunjungan & kepercayaannya. Selamat bekerja & beraktifitas.




1 Comment :

1

Ray Mario
Gan... Vga kalau lagi dipakai lama-lama lambat itu kenapa? vga ane GT 540 2gb tiba2 kok jadi berat klo udah panas yah? panasnya cepet banget...baru 5 menit aja udah panas...kenapa yah?

Vga yg anda sebutkan, biasanya kalau dari nvidia solusinya ada dua cara yaitu soft dan hard, berikut brief description about it :

Dengan cara soft :

  • Setting dan turunkan frekuensi / bit rate refresh vga, coba dengan resolusi 1024 x 768 dan 60Hz dan 24Bit Collor, saja. Jangan menggunakan konfigurasi paling max dulu, kemudian periksa dan rasakan, apakah suhunya masih tinggi? Jika masih tinggi, coba cek FAN dan Heatsink, apa sudah benar? masih bagus? dan Pasta heat sink tidak kering? Jika ternyata masih tetap dan fan masih bagus, maka masalahnya adalah ada di Hardware.

Dengan cara hard (Carefully to do This) :

  • Masalah utama biasanya dan lazimnya utk vga ini ada pada IC Memory VGA (VRAM), periksa dan lihat penampang PCB vga, IC tersebut terpasang dalam dua sisi atau satu sisi saja, Jika terpasang dalam dua sisi, biasanya IC ini berpasangan antara bagian atas dan bawah, jadi jika akan mengganti atau mengurangi IC Memory, harus dalam kelipatan genap 2,4,8,16,32,64,128,256,512 dan seterusnya. Jika IC terpasang hanya dalam satu sisi, cukup anda replace dan copot salah satu IC saja, Untuk menganalisa mana IC yang rusak terutama jika bukan IC Laba-laba / kaki seribu, tapi BGA, biasanya yang berdekatan dengan GPU, karena IC ini paling cepat ketimpahan panas berlebihan dari GPU, Atau bisa cek dari kondisi fisik antara yang permukaannya rata atau yang sudah bergelombang, Atau gunakan naluri anda untuk merasakan mana yang overheat, anda sendiri nanti akan tau dibagian mana yang paling memiliki akurasi tinggi untuk repair/replace.

WARNING : Jangan melakukan cara Hard ini hanya untuk coba-coba karena hasilnya tidak maksimal, Jika kurang yakin dan mantap, Silahkan tanyakan ke rekan, saudara, teman atau sahabat anda, Yang anda anggap terpercaya dan lebih ahli di bidang hardware vga dan elektronika digital, minta didampingi saat anda akan mencoba repair dan replace sendiri agar ada yang mengontrol, supaya tidak spekulatif dan lebih memiliki dasar / fondamen teknis saat melakukan repair ic vram ini. (do it Gently) - Thanks for your visit and trust....